DLK

Kolaborasi Pendidikan IPS FISIP UNY dan MGMP Wates: Implementasi Deep Learning untuk Pembelajaran IPS Bermakna

Departemen Pendidikan IPS FISIP Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) melalui kegiatan Pengabdian Dosen Berkegiatan Luar Kampus menggelar acara bertema “Implementasi Deep Learning dalam Pembelajaran IPS” pada Rabu, 23 Juli 2025 di SMP Negeri 1 Wates .